CARA ISLAM MEMAKNAI BENCANA

• Bagaimana Cara Islam Memaknai Bencana ? Indonesia, selain sebagai negara dengan mayoritas penganut agama Islam terbesar di dunia, juga merupakan negara dengan resiko bencana yang tinggi. Lalu bagaimana sebaiknya seorang muslim Indonesia bersikap ? •Bagaimana Cara Islam Memaknai Bencana ? •Bagaimana Seharusnya Orang Islam Memaknai Bencana ? Bencana adalah peristiwa yang merugikan manusia dari sisi kebendaan dan yang tampak lainya. Efek dari terjadinya suatu bencana akan lebih parah dan dahsyat lagi jika manusia gagal untuk memaknainya. Hal ini dikarenakan hasil dari memaknai adalah cara pandang, pemahaman dan sikap yang mana sangat penting untuk diambil karena akan menentukan langkah dan kondisi kedepannya seusai bencana. Islam sebagai panduan hidup yang lengkap dan sempurna memiliki panduan khusus bagi manusia untuk memaknai dan mengambil hikmah dari setiap kejadian yang menimpanya, termasuk bencana. Islam memberikan rangkaian nilai-nilai dan sikap praktis yang dapat digunakan ...